Tag: Berdirinya Kraton Yogyakarta
Selain Makna juga Kenangan
Oleh karena itu, sebutan nama-nama bangunan dan lingkungan juga disesuaikan dengan letak, kegunaan dan maknanya. Bahkan jenis dan nama pohon juga ditentukan sesuai letak dan perlambangannya. Misalnya, alun-alun selatan adalah…
Kotaraja Menyimpan Makna
Sayang sekali, seabad kemudian tugu golong-gilig tahun 1756 ini roboh akibat gempa bumi tanggal 10 Juni 1867. Setelah 22 tahun tergolek, tugu pengganti dibangun oleh Sultan Hamengku Buwana VI. Bentuk…
Yogyakarta Kotaraja
Yogyakarta adalah sebutan populer masa kini. Yogyakarta juga merupakan nama resmi untuk kota maupun daerah istimewa sejak memasuki masa Indonesia merdeka. Pada waktu itu masa perang kemerdekaan RI. Keraton Ngayogyakarta…
Membangun Peradaban Baru
Keraton Yogyakarta dibangun bersama para bangsawan, para pengikut dari Surakarta, rakyat setempat dan berbagai suku bangsa lainnya. Itulah di antaranya yang menyebabkan masyarakat Yogyakarta warna-warni dan terbuka. Sejak semula orang-orang…
Besar dari yang Kecil
Kebersamaan antara pemimpin dan rakyat sudah nyata sejak awal Pangeran Mangkubumi melawan VOC Belanda. Bahkan mengental saat dinobatkan menjadi Susuhunan di Kabanaran 11 November 1749. Sikap guyub golong-gilig ini tidak…
Hamemayu Hayuning Bawana
Keraton Yogyakarta adalah sebutan lazim masa kini. Nama resminya adalah Karaton Ngayogyakarta Hadiningrat. Ada beberapa pendapat tentang sebutan “ngayogyakarta”. Kata “ngayogyakarta” terilhami nama kerajaan Ayodya dalam kisah Ramayana. Ayodya adalah…
Kembalinya Tahta Mataram
Pangeran Mangkubumi menerima tawaran damai Belanda bersyarat. Gubernur Jenderal VOC Jacob Moesel menyetujui persyaratan Mangkubumi yaitu setidak-tidaknya seperti jaman Sunan Paku Buwana I. Inilah titik terang yang dinanti yaitu perjuangan…
Runtuhnya Benteng VOC
Bendera perang telah berkibar. Semangat juang rakyat semesta bersama para bupati dan bangsawan panglima makin berkobar. Tidak ada pilihan lain bagi Mangkubumi dan sahabat-sahabatnya. Mereka harus mengangkat senjata melawan Belanda…
Titik Balik
Pemberontakan makin hebat. Pertempuran justru tidak mengarah ke istana, tetapi merebut daerah-daerah strategis kekuasaan Belanda. Pasukan gabungan kerajaan dan balatentara VOC Belanda kewalahan. Di tengah berkecamuknya peperangan sengit, Sunan Paku…
Ontran-ontran Keraton Surakarta
Pangeran Mangkubumi berhasil menghentikan pemberontakan Tumenggung Martapura dari Sukawati. Patih kerajaan yang kecewa menemukan akal. Ia mengancam Sunan: jika menyerahkan utuh tanah Sukawati sebagai hadiah bagi Pangeran Mangkubumi, maka raja…