Tag: blogger
27 Oktober Hari Blogger Nasional
Yogyakarta (27/10) Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Mohammad Nuh tanpa basa-basi mendeklarasikan tanggal 27 Oktober sebagai Hari Blogger Nasional. Momentumnya dibuat seiring Pesta Blogger 2007. Hal itu dicetuskannya saat memberikan…
Merevitalisasi FPTI PNF dengan Berubah Menjadi HPTIK PNF
Forum Pengelola Teknologi Informasi Pendidikan Nonformal (FPTI PNF) dibentuk tatkala saat itu (2006) ada program sistem manajemen informasi dan pendataan pendidikan nonformal melalui UPT/UPTD provinsi dan kabupaten/kota. Pada kesempatan berikutnya…
Blogger dan Pembina Pramuka
Ngeblog bagi seorang blogger didasarkan pada niat untuk berbagi pengalaman. Tidak ada seorang pun yang membayar blogger ketika ia menulis pengalamannya dan berbagi informasi lainnya. Blogger melakukan aktivitas bak sukarelawan…